PROSES PEMBENIHAN (SEEDING) DAN AKLIMATISASI PADA REAKTOR TIPE FIXED BED
Main Article Content
Abstract
Proses pembenihan (seeding) dan aklimatisasi menggunakan reactor lekat
diam terendam menggunakan media cincin keramik yang menggunakan
substrat limbah cair pabrik permen, memperlihatkan aktivitas bekteri semakin
stabil pada hari ke 91 sampai hari ke 99. hal tersebut dapat dilihat dari
penyisihan COD sebesar 82 – 86 % konsentrasi gas metan berkisar antara 62 –
69 %, rentang pH 6,8 – 7,23 dan bakteri sudah melekat.
diam terendam menggunakan media cincin keramik yang menggunakan
substrat limbah cair pabrik permen, memperlihatkan aktivitas bekteri semakin
stabil pada hari ke 91 sampai hari ke 99. hal tersebut dapat dilihat dari
penyisihan COD sebesar 82 – 86 % konsentrasi gas metan berkisar antara 62 –
69 %, rentang pH 6,8 – 7,23 dan bakteri sudah melekat.
Article Details
Section
RESEARCH ARTICLES
JTL provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.
JTL by PTL-BPPT is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License. Permissions beyond the scope of this license may be available at http://ejurnal.bppt.go.id/index.php/JTL